Tim Satgas Desa Kayupuring Sterilisasi Fasilitas Umum
Tim Satuan Gugus Tugas Desa Kayupuring menyemprokan disinfektan ke fasilitas umum dan rumah warga di Dusun Kayupuring, Desa Kayupuring, Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan, Provinsi Jawa Tengah, sebagai upaya mencegah penyebaran Covid-19, Jumat, 27 November 2020