Lapak di Pasar Desa Bumi Harapan Direlokasi, Pedagang Protes

Pasar Minggu di Desa Bumi Harapan RT2, Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara, IKN, dibongkar dan pedagang direlokasi di lokasi baru, 25 Desember 2024. Sebagian pedagang protes karena di tempat baru mereka hanya boleh berjualan saja dan tidak boleh menyimpang barang dagangan. 

Share this Post: