Kuala Tungkal Mengabaikan Peringatan Tidak Bergerombol

Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1441 Hijriyah kendaraan bermotor memadati jalan-jalan Kita Kuala Tungkal, Kabupaten Tanjab Barat, 18 Mei 2020. Kendaraan memadati area parkir di depan toko pakaian di Jalan Siswa. Siang dan malam toko-toko dan penjual kaki lima dadakan dipenuhi warga Kuala Tungkal yang berbelanja terutama pakaian.

Warungkopi-warungkopi - yang awalnya mengikuti aturan pemerintah untuk tidak menyajikan minuman dan makanan di tempat dan hanya bisa pesan bawan pulang karena pandemi Covid-19, kurang dari seminggu Idil Fitri, sudah menata kembali meja-kursi untuk pengunjung. Dan warung kopi segera dipenuhi pengunjung. 

Anggota Tim Gugus Tugas dan Tim Kesehatan, yang setiap saat mengingatkan agar tidak bergerombol dan harus menjaga jarak untuk memutus rantai penyebaran virus corona, tetapi warga Kuala Tungkal mengabaikan peringatan itu, Tim Gugus Tugas dan tim Kesehatan merasa kerja mereka sia-sia.  

Berdasarkan catatan Tim Gugus Tugas, pasien positif terinfeksi virus corona di Tanjab Barat sebanyak 5 orang. Tanggal 17 Mei 2020, pasien 05 Tanjab Barat dinyatakan sembuh dan diperbolehkan pulang. Saat dokter, para medis dan juga anggota tim Gugus Tugas Covid-19 menjalankan tugasnya, mereka harus meninggalkan keluarga masing-masing. Ketika  

Share this Post: